Rabu, 13 Agustus 2008

Huknah

Pemberian Huknah

Pengertian

Memasukkan larutan ke dalam rectum dan kolon

Tujuan

Meningkatkan defekasi dengan merangsang peristaltic

Untuk melunakan feses yang telah mengeras atau untuk mengosongkan rectum dan kolon bawah untuk prosedur diagnostic atau pembedahan

Jenis-jenis Huknah

Huknah rendah

Huknah tinggi

Huknah gliserin

Huknah Rendah dan Tinggi

Pengertian Huknah Rendah

Memasukkan cairan melalui anus sampai colon sigmoid (desenden)

Tujuan

Merangsang Peristaltik usus

Mengosongkan usus untuk persiapan tindakan operasi

Tindakan Pengobatan

Pengertian Huknah Tinggi

Memasukkan cairan melalui anaus sampai colon asenden

Tujuan

Membantu mengeluarkan feses akibat adanya knstipasi

Membantu defekasi yang normal

Tindakan pengobatan

Huknah Gliserin

Pengertian

Memasukkan cairan melalui anus kedalam kolon sigmoid dengan menggunakan spuit gliserin

Tujuan

Sebagai tindakan pengobatan

Merangsang BAB

Melunakan feses

KATETER

Pengertian :

Kateter adalah sebuah alat berbentuk tabung yang dimasukkan dalam kandung kemih dengan maksud untuk mengeluarkan air kemih yang terdapat dalam kandung kemih uretra.

Tujuan :

Kandung Kemih kosong

Sebagai bahan pemeriksaan

Dilakukan pada klien :

Retensio urine

persiapan operasi

in partu

urine untuk pemeriksaan bila diperlukan

Ada 2 macam Kateter

Menetap

Sementara

NGT

( Naso Gatric Tube)

Pengertian

Melakukan pemasangan selang (tube) dari rongga hidung ke lambung (gaster)

Tujuan :

  1. Memasukkan makanan cair atau obat-obatan cair atau padat yang dicairkan
  2. Untuk memberikan obat

Dilakukan pada :

  1. Pasien tidak sadar (koma)
  2. Pasien dengan masalah saluran pencernaan atas
  3. Pasien yang tidak mampu menelan

Tidak ada komentar: